DSpace Repository

[TA] Teknik Kimia

[TA] Teknik Kimia

 

Recent Submissions

  • Wardani, Aulia Kusuma; Handayani, Aniek Sri (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-14)
    Industri kimia berperan sangat penting dalam upaya peningkatan sektor perekonomian dalam negeri dan mampu berkontribusi signifikan terhadap hasil perolehan devisa negara dari impor bahan kimia, sehingga pemerintah terus ...
  • Faroh, Naila; Alif R, Muhammad Fadil; Husnil, Yuli Amalia (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03-02)
    Pelapis film adalah bahan campuran yang digunakan sebagai kebutuhan aditif sebagai salah satu campuran bahan untuk pelapis pada kemasan dan kertas. Di indonesia permintaan untuk Pelapis Film mencapai angka 12.520,8 ...
  • Hafizah, Tavia Nita; Wahyudin, Wahyudin (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03-01)
    Lindi adalah limbah cair dari suatu tempat penimbunan sampah padat atau air rembesan dari hasil dekomposisi sampah padat yang terakumulasi pada suatu timbunan sampah yang mengandung sejumlah zat-zat kimia beracun, ...
  • Putri, Dinda Utami; Mulati, Hani Puspita; Husnil, Yuli Amalia; Enjarlis, Enjarlis (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2021-09-23)
    Kalium dikromat (K2Cr2O7) adalah suatu pereaksi kimia anorganik yang umum, yang biasa digunakan sebagai agen pengoksidasi dalam berbagai aplikasi laboratorium dan industri. Kebutuhan kalium dikromat didalam negeri dan luar ...
  • Inggita, Asfira; Puspita, Dyila Mega; Sunandar, Kudrat; Kuntolaksono, Satrio (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03-04)
    Indonesia merupakan negara dengan konsumsi kertas sebesar 13 juta ton/tahun. Konsumsi kertas setiap tahunnya terus mengalami kenaikan. Dalam proses memproduksi kertas digunakan bahan baku pati, pati yang digunakan ...
  • Nurwahyudi, Nurwahyudi; Xaviera, Reginata; Enjarlis, Enjarlis; Husnil, Yuli Amalia (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03-30)
    Electric vehicles use lithium batteries as its source of electric power, however batteries that are no longer in use will become waste. To reduce pollution, used batteries can be recycled into lithium carbonate. Lithium ...
  • Alamsyah J, Harry; Marsudi, Sidik (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03-17)
    Perkembangan zaman menuntut untuk setiap negara dapat bersaing di segala bidang, salah satu diantaranya adalah sektor perdagangan industri. Kebutuhan Vinyl Klorida Monomer di Indonesia sendiri dari tahun 2012 – 2017 mengalami ...
  • Dwisaputra, Lutfiansyah; Wahyudin, Wahyudin (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2023-03)
    Limbah industri merupakan sisa atau buangan yang berasal dari hasil suatu kegiatan industri. Dengan kata lain, limbah industri adalah sampah yang dihasilkan dari kegiatan produksi suatu industri. IPAL (Instalasi Pengolahan ...
  • Wijaya, Karna; Huda, shabri; Handayani, Aniek Sri; Yoshi, Linda Aliffia (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2022-09-28)
    Nylon 6,6 diproduksi dengan mereaksikan Hexamethylenediamine dengan Adipic Acid. Target pasar pada pendirian pabrik ini adalah untuk industri ban (ban bias) dengan spesifikasi Nylon 6,6 840 Denier. Pabrik Nylon 6,6 akan ...
  • Winangun, Jovan Firadan; Fryandi, Imanda; Handayani, Aniek Sri (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-03)
    Kebutuhan anilin di Indonesia semakin meningkat setiap tahunnya sejalan dengan adanya program pembangunan industri pemerintah. Kebutuhan anilin di Indonesia disuplai dari impor, karena tidak tersedianya industri Anilin. ...
  • Risdiyanto, Adhi; Utami, Amelia Putri; Yoshi, Linda Aliffia (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-05)
    Akrolein adalah senyawa yang sangat beracun dan mudah terbakar. Akrolein digunakan pula sebagai bahan pelengkap dalam pembuatan plastik, parfum, polimer untuk bahan pembuatan zat-zat organic, pembuatan sintetik resin, ...
  • Hakimi, Arrijal; Al’kautsar, Muhammad Hamdan; Kuntolaksono, Satrio (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-08-21)
    Indonesia merupakan negara berkembang dengan jumlah penduduk terbesar ke 4 di dunia. Plastik merupakan salah satu kebutuhan dasar penduduk Indonesia, dengan meningkatnya jumlah penduduk maka kebutuhan terhadap plastik ...
  • Mulyana, Muhammad Fikri; Handayani, Sri (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-02-05)
    Nitrocellulose adalah salah satu bahan pendukung dalam industry kimia, salah satunya adalah industri cat untuk otomotif, kayu, printing serta indutri persenjataan. Nitrocellulose merupakan bahan yang digunakan industri ...
  • Prasetyani, Tantri; Enjarlis, Enjarlis (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-08-27)
    Metanol merupakan senyawa golongan alkohol, yaitu senyawa hidrokarbon alkil yang memiliki gugus fungsi hidroksil (-OH) yang disebut juga dengan methyl alcohol dengan rumus kimia CH3OH. Metanol di Indonesia banyak digunakan ...
  • Atmojo, Damasus Radityo; Akbar, Fikri Rizka; Aditya, Lisa; Joelianingsih, Joelianingsih; Yoshi, Linda Aliffia (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2022-08-11)
    Mentol merupakan senyawa yang memberikan sensasi dingin dan umum digunakan dalam industri makanan dan minuman, kosmetik, farmasi, hingga bahan pembersih rumah tangga. Dalam pabrik ini mentol sintesis dibuat menggunakan ...
  • Shahri, Wahyudi Isqi; Zidane, Syan Zamir; Ratnawati, Ratnawati (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-05)
    Produksi biodiesel seiring berjalannya waktu meningkat sebagai bentuk upaya untuk mengurangi penggunaan bahan bakar fosil, produksi biodiesel ini juga mempengaruhi produksi gliserol dikarenakan gliserol merupakan produk ...
  • Setyawati, Avi Waras; Zalfa Alsyahla, Fathia Labibah; Handayani, Aniek Sri (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-02)
    Perkembangan industri di Indonesia mengalami peningkatan yang sangat pesat dari tahun ke tahun, khususnya dalam industri kimia. Salah satunya gliserol monooleat (GMO) merupakan suatu senyawa organik yang banyak digunakan ...
  • Putra, I Wayan Eka Dharma; Indah, Sutra Alam; Solekhati, Eti; Marsudi, Sidik (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-08-26)
    Etilen merupakan bahan baku utama dalam industri petrokimia yang memiliki peran krusial dalam pertumbuhan ekonomi. Indonesia sebagai negara berkembang terus berupaya meningkatkan sektor industrinya, terutama industri ...
  • Maulana, Soni; Tinendung, Muhammad Yusuf Fahmi; Ratnawati, Ratnawati (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-07)
    Nilam merupakan salah satu komoditi penghasil minyak atsiri yang terpenting di Indonesia. Minyak nilam ini menjadi primadona di Indonesia. Dipasaran minyak atsiri dunia, mutu minyak nilam Indonesia dikenal paling baik ...
  • Saputri, Dian Ayu; Syawalani, Alifah Sufi; Joelianingsih, Joelianingsih (INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA, 2024-09-05)
    Metil Laktat adalah bio solvent yang ramah lingkungan sebagai senyawa turunan ester, berwujud cair, tidak berwarna, dan larut dalam air, alkohol, serta eter. Metil laktat digunakan di industri kosmetik dan farmasi sebagai ...

View more