DSpace Repository

ANALISIS SENTIMEN TIKTOK TERHADAP PENGGUNA BRAND FASHION LOKAL MENGGUNAKAN NATURAL LANGUAGE PROCESSING

Show simple item record

dc.contributor.author Hidayati, Nurul
dc.contributor.author Putra, Dino Hariatma
dc.date.accessioned 2024-10-17T07:03:57Z
dc.date.available 2024-10-17T07:03:57Z
dc.date.issued 2024-09-12
dc.identifier.uri http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2520
dc.description Dosen pembimbing : Dino Hariatma Putra en_US
dc.description.abstract Brand fashion lokal seringkali memiliki tantangan dalam bersaing dengan brand internasional yang memiliki anggaran pemasaran yang lebih besar. Namun, Tiktok menawarkan kesempatan unik bagi brand-brand lokal untuk mendapatkan eksposur yang lebih besar. Dengan semakin populernya TikTok sebagai platform media sosial, banyak pengguna yang berbagi pendapat dan pengalaman mereka terkait berbagai produk, termasuk produk fashion lokal. Penelitian ini mengumpulkan data berupa komentar dan ulasan dari pengguna TikTok yang terkait dengan 15 brand fashion. Data yang diperoleh sebanyak 943 data kemudian diolah dan dianalisis menggunakan metode Natural Language Processing (NLP) seperti proses Term Frequency-Inverse Document Frequency (TF-IDF) dan Support Vector Machine (SVM) untuk mengidentifikasi sentimen positif dan negatif. Dengan pembagian data 80% digunakan untuk melatih model, dan 20% untuk menguji model. Hasil analisis menunjukkan bahwa mayoritas sentimen pengguna terhadap brand fashion lokal adalah positif, yang mencerminkan kepuasan pengguna terhadap kualitas dan desain produk. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa analisis sentimen Tiktok terhadap pengguna brand fashion lokal menggunakan algoritma Support Vector Machine (SVM) memiliki tingkat akurasi sebesar 92%, presisi 95,4%, recall 79,1%, dan f-1 score 84,4%. Penelitian ini memberikan wawasan untuk brand fashion lokal dalam meningkatkan kualitas produk dan memastikan kepuasan pengguna yang berkelanjutan. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Institut Teknologi Indonesia en_US
dc.subject Analisis Sentimen en_US
dc.subject Brand Fashion Lokal en_US
dc.subject Natural Language Processing en_US
dc.subject Support Vector Machine en_US
dc.subject Term Frequency-Inverse Document Frequency en_US
dc.subject Tiktok en_US
dc.title ANALISIS SENTIMEN TIKTOK TERHADAP PENGGUNA BRAND FASHION LOKAL MENGGUNAKAN NATURAL LANGUAGE PROCESSING en_US
dc.type Thesis en_US
dc.identifier.nim NIM1152000104
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI55201#Teknik Informatika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account