DSpace Repository

DIGITALISASI VERTICAL WAREHOUSE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION (RFID) [ Studi Kasus PT. KOMATSU UNDERCARRIAGE INDONESIA ]

Show simple item record

dc.contributor.author Sukhairi, Herry
dc.contributor.author Bramasto, Suryo
dc.date.accessioned 2024-10-17T07:22:05Z
dc.date.available 2024-10-17T07:22:05Z
dc.date.issued 2024-08-29
dc.identifier.uri http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2521
dc.description Dosen pembimbing : Suryo Bramasto en_US
dc.description.abstract Vertical Warehouse System (VW System) merupakan sistem aplikasi komputer berbasis web, yang berguna untuk membantu karyawan yang bertugas di lokasi Vertical Warehouse dalam penyimpanan dan pengambilan material. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui adanya efisiensi waktu dalam proses material handling di lokasi Vertical Warehouse karena sistem aplikasi mampu memberikan data penempatan material. Penelitian dilakukan di PT Komatsu Undercarriage Indonesia Kabupaten Cikarang - Jawa Barat, dan juga penerapan VW System ini mengunakan teknologi RFID (Radio frequency Identification) yang merupakan sistem identifikasi tanpa kabel yang memungkinkan pengambilan data tanpa harus bersentuhan seperti barcode dan magnetic card ATM, hal ini berguna untuk pencatatan lokasi material serta prosesnya secara otomatis, Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode waterfall, metode waterfall merupakan metode yang pengerjaan bersifat berurutan, pengembangan VW system sebagai pengolahan data inventaris telah berjalan dengan baik, sehingga dapat membantu proses kerja karyawan dalam pencarian barang di lokasi Vertical Warehouse, kemudian metode perancangan sistemnya digambarkan dengan diagram-diagram UML, serta pemrograman yang digunakan dengan framework Alpha anywhere, dan bahasa pemrograman XBASIC, basis data menggunakan Microsoft SQL, atau yang biasa disebut MSSQL Penelitian ini membuat penyajian dan pengolahan data menjadi lebih cepat dari sebelumnya, rata-rata waktu yang dibutuhkan sebelumnya 23 menit menjadi 13 menit (turun 43%) untuk mendapatkan informasi lokasi material, sehingga dapat menimbulkan peningkatan kinerja pada perusahaan, yang pada akhirnya dapat menambah keuntungan pada perusahaan. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Institut Teknologi Indonesia en_US
dc.subject Sistem Informasi en_US
dc.subject Vertical Warehouse System en_US
dc.subject RFID en_US
dc.title DIGITALISASI VERTICAL WAREHOUSE BERBASIS WEB MENGGUNAKAN RADIO FREQUENCY IDENTIFICATION (RFID) [ Studi Kasus PT. KOMATSU UNDERCARRIAGE INDONESIA ] en_US
dc.type Thesis en_US
dc.identifier.nidn NIDN0305128109
dc.identifier.nim NIM1152523003
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI55201#Teknik Informatika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account