Abstract:
Pemerintah optimis target bauran pembangkit EBT sebesar 23% pada tahun 2025dapat
tercapai, mengingat Indonesia juga memiliki potensi lain yang cukup besar seperti panasbumi, energi surya dan air. Pada penelitian ini bertujuan untuk melakukan simulasi
perhitungan secara manual dan Hommer dengan menggunakan data dari BMKG, mengetahui potensi angin di lokasi untuk dijadikan pembangkit listrik tenaga bayu, menentukan jenis teknologi (Vertikal Savonius Rotor atau Horizontal Three-blade Rotor). Metode pengambilan data dilakukan secara langsung di lokasi, pengambilandatadilakukan pada tanggal 20 Juni hingga 10 Juli. Rencana turbin ini diharapkandapat
menghasilkan daya output kincir turbin sekitar 351 Watt dengan pengukurandatakecepatan angin rata-rata di 4.849 m/s dengan menggunakan data dari BMKG.Variasi
nilai kecepatan maksimum angin ini berdasarkan kondisi faktor cuaca saat pengukurankecepatan angin. untuk simulasi menggunakan perangkat lunak Hommer turbinanginmenggunakan spesifikasi turbin angin jenis horizontal AWS HC 105 650Wdengandiameter sebesar 2.2 m. Keluaran daya dari kecepatan angin yang dihasilkan olehturbinangin jenis vertikal tipe savonius adalah 35.071 Watt dan turbin angin jenis horizontal
tipe three-blade adalah 200.497 Watt. Pada simulasi perangkat lunak HOMMERdiperoleh daya keluaran sebesar 2.834 KWH/tahun dengan menggunakan 2 turbinanginjenis horizontal. daya keluaran pada pembangkit listrik tenaga angin dikisaran2.834KWH/Tahun hingga