Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2908
Title: Analisis Penggunaan Ignition Booster Dan Step Up Stabilizer Terhadap Tenaga dan Efisiensi Bahan Bakar Pada Sepeda Motor Honda PCX 150 FI
Authors: Akbar,Ronald
Azmi, Ulul
Keywords: ignition booster
Step Up stabilizer
performa engine dan efisiensi bahan bakar.
Issue Date: 2024
Abstract: Proses pembakaran yang tidak sempurna, menyebabkan tenaga yang dihasilkan tidak optimal dan konsumsi bahan bakar yang berlebih, karena bahan bakar tidak terbakar secara menyeluruh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan step up stabilizer dan ignition booster terhadap performa engine dan efisiensi bahan bakar pada sepeda motor honda PCX 150. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen, hasil penelitian dianalisis dengan menggunakan grafik. Step up stabilizer disambungkan pada kabel yang menuju ke sikring dan kabel yang menuju ke koil dan ignition booster dipasang pada kabel busi. Hasil pengujian menunjukkan terdapat pengaruh dari penggunaan step up stabilizer dan ignition booster terhadap performa engine dan efisiensi bahan bakar. Dari hasil pengujian kondisi standar mendapatkan torsi 38,9 Nm pada RPM 2250 dan daya 14,5 Hp pada RPM 3500 yang cenderung lebih rendah dibandingkan dengan menggunakan ignition booster dan step up stabilizer dan setelah menggunakan ignition booster dan step up stabilizer mendapatkan torsi 39,7 Nm pada RPM 2145 dan daya 15,0 Hp pada RPM 4250. Pengujian konsumsi bahan bakar kondisi standar mendapatkan 43,8 Km/L dan setelah menggunakan ignition booster dan step up stabilizer mendapatkan 40,8 Km/L yang dimana mengalami penurunan presentase 6,84%, menandakan dengan menggunakan ignition booster dan step up stabilizer tidak dapat menurunkan konsumsi bbm.
Description: Dosen Pembimbing : Ronald Akbar
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2908
Appears in Collections:[TA] Teknik Mesin

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.pdfCOVER54.45 kBAdobe PDFView/Open
ABSTRAK.pdfABSTRAK73.37 kBAdobe PDFView/Open
BAB I.pdfBAB I69.04 kBAdobe PDFView/Open
BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II460.39 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III260.1 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV375.79 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdf
  Restricted Access
BAB V54.55 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
SKRIPSI FULL NEW (AZMI) 30 agustus 2024.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT1.93 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.