Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1959
Title: IMPLEMENTASI MACHINE LEARNING UNTUK PREDIKSI KEMUNGKINAN PENYAKIT JANTUNG MENGGUNAKAN METODE RANDOM FOREST
Authors: Pambudhi, R Fajar
Soleh, Muhammad
Keywords: Penyakit Jantung
Machine Learning
Random Forest
Streamlit
Issue Date: 3-Sep-2023
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Penyakit jantung atau penyakit kardiovaskuler dan pembuluh darah merupakan salah satu masalah kesehatan yang penting baik di negara maju maupun negara berkembang. Penyakit ini merupakan penyebab utama kematian di dunia setiap tahunnya. Sekitar 17,3 juta kematian disebabkan oleh penyakit kardiovaskuler sejak tahun 2008. Lebih dari 3 juta kematian ini terjadi sebelum usia 60 tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan Machine Learning menggunakan algoritma Random Forest dengan dataset yang diperoleh dari UCI Machine Learning Repository dengan jumlah data 1024 dan 14 atribut diantaranya age, sex, cp, trestbps, chol, fbs, restecg, thalach, oldpeak, slope, ca, thal, target. Dari hasil penelitian yang diperoleh, akurasi dari penggunaan algoritma Random Forest sebesar 89% dan AUC sebesar 0.898. Untuk tahap deployment dilakukan menggunakan Streamlit untuk membuat antarmuka web interaktif. Implementasi Streamlit memungkinkan dokter atau profesional tenaga kesehatan untuk memasukan data pasien dan langsung memperoleh prediksi kemungkinan pasien memiliki penyakit jantung.
Description: Dosen pembimbing : Muhammad Soleh
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1959
Appears in Collections:[TA] Informatika

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.pdfCOVER256.7 kBAdobe PDFView/Open
ABSTRAK.pdfABSTRAK248.27 kBAdobe PDFView/Open
BAB I.pdfBAB I271.48 kBAdobe PDFView/Open
BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II483.6 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III614.1 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV422.04 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdfBAB V247.81 kBAdobe PDFView/Open
DAFTAR REFERENSI.pdfDAFTAR REFERENSI375.6 kBAdobe PDFView/Open
FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT1.31 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.