Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1668
Title: AKUARIUM CERDAS BERBASIS IoT
Authors: Setiawan, Adi
Dirdjawan, Tedy Tirta
Keywords: Akuarium Cerdas
nodeMCU
IoT
Penggemar Ikan Hias
Issue Date: 14-Sep-2023
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Akhir-akhir ini hobi untuk memelihara ikan hias atau membudidayakan ikan menjadi trend di masyarakat, mulai dari kalangan bawah sampai kalangan atas. Faktor penting dalam memelihara ikan hias atau membudidayakan ikan adalah cahaya dan juga oksigen. Penelitian ini bertujuan untuk membuat rancang bangun akuarium cerdas berbasis IoT yang dinamakan Akurium yang dapat memonitor dan mengontrol pompa akuarium melalui website, disertai fitur kamera dan kontrol lampu, pompa dan aerator. Metode yang digunakan adalah dengan membuat prototipe dari sistem akuarium cerdas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa NodeMCU yang diprogram menggunakan bahasa pemograman PHP dapat melakukan pengontrolan terhadap relay 5V berfungsi untuk melakukan kontrol pada pompa, aerator dan lampu akuarium. Sistem monitoring dan kontrol dari jarak jauh terhadap lampu dan pompa serta aerator dengan jaringan internet secara nirkabel melalui website juga dapat berjalan dengan baik.
Description: Dosen Pembimbing : Adi Setiawan
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1668
Appears in Collections:[TA] Teknik Elektro

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1 COVER.pdfCOVER225.76 kBAdobe PDFView/Open
2 ABSTRAK.pdfABSTRAK207.04 kBAdobe PDFView/Open
3 BAB I.pdfBAB I316.36 kBAdobe PDFView/Open
4 BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II1.11 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
5 BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III1.02 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
6 BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV1.37 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
7 BAB V.pdf
  Restricted Access
BAB V206.41 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
8 DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA409.6 kBAdobe PDFView/Open
9 FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT3.29 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.