Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/680
Title: USULAN PENERAPAN METODE KAIZEN UNTUK MENGURANGI DEFECT PADA PRODUK JAKET DI KEY KONVEKSI TANGERANG
Authors: Yenny Widianty R.W.
Nugroho, Rahmat Sapta
Keywords: Kaizen
PDCA
Seven Tools
Metode 5W+1H
Issue Date: 27-Jan-2020
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Key Konveksi merupakan salah satu usaha yang memproduksi berbagai macam sandang seperti baju kaos, kemeja, polo shirt, jaket dan lain-lain. Tujuan dari penelitian tersebut adalah mengidentifikasi jenis cacat dan mencari penyebab terhadap kecacatan yang terjadi pada produk jaket. Dari hasil penelitian jenis-jenis cacat yang terjadi pada produk jaket adalah jahitan tidak sempurna, ketidakbersihan jaket, dan aksesoris tidak lengkap. Dengan kecacatan yang sering terjadi adalah jahitan tidak sempurna yaitu sebanyak 129 produk berdasarkan pengecekan sampel secara konstan dari tanggal 1 September s/d 30 November 2019 dengan hasil persentase sebesar 50% dari jumlah total persentase jenis-jenis cacat lainnya. Dengan didapat bahwa total cacat produk Jaket pada Key Konveksi selama 1 September s/d 30 November 2019 adalah 258 unit dengan total sampel diperiksa 900 unit. Sehingga diketahui rata-rata jumlah produk cacat adalah 0,2866 atau 28,7%. Berdasarkan hasil analisa menggunakan PDCA (Plan, Do, Check, Action) yang diimbangi dengan melihat langsung dan proses wawancara terhadap karyawan yang bersangkutan diperoleh kesimpulan bahwa penyebab terbesar cacat sering terjadi dikarenakan faktor manusia dan lingkungan yang digunakan perusahaan.
Description: Dosen Pembimbing: Yenny Widianty R.W.
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/680
Appears in Collections:[TA] Teknik Industri

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.pdfJUDUL23.33 kBAdobe PDFView/Open
ABSTRAK.pdfABSTRAK369.03 kBAdobe PDFView/Open
BAB I.pdf
  Restricted Access
BAB I323.36 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II575.46 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III327.36 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdf
  Restricted Access
BAB V378.37 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB VI.pdf
  Restricted Access
BAB VI265.11 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA342.38 kBAdobe PDFView/Open
FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT2.12 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.