Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2616
Title: HOTEL BUTIK DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR PSIKOLOGI DI KAWASAN BUMI SERPONG DAMAI (BSD), KABUPATEN TANGERANG
Authors: Safa, Aisyah Nur
Wicaksono, Rino
Ridzqo, Intan Findanavy
Keywords: Staycation
Hotel Butik
Kawasan BSD
Arsitektur Psikologi
Issue Date: 2-Sep-2024
Publisher: INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA
Abstract: Istilah Staycation telah ada sejak tahun 2010, dan istilah tersebut Kembali tren pada tahun 2018. Staycation merupakan tempat bersantai atau melepas penat bagi masyarakat tetapi tidak perlu pergi terlalu jauh dari tempat asal, dan dapat menginap dan berlibur dalam satu tempat. salah satu tempat yang banyak dikunjungi sebagai tempat staycation adalah hotel. Tujuan dari karya tulis ini untuk merancang sebuah hotel yang berbeda dari hotel konvensional biasa, yaitu dengan merancang sebuah Hotel butik, atau hotel yang memiliki ciri khas atau tema tertentu. Hotel butik telah menjadi trend yang semakin populer dalam industri pariwisata perhotelan dikarenakan mampu menawarkan pengalaman unik kepada para tamu. Kawasan Bumi Serpong Damai (BSD) sebagai kawasan kota mandiri yang menjadi pusat bisnis dan perkotaan yang berkembang pesat, memiliki banyak potensi untuk pengembangan boutique hotel. Dengan menerapkan pendekatan arsitektur psikologi pada area internal maupun eksternal bangunan, yang memiliki konsep menggabungkan unsur modern sebagai karakteristik kawasan BSD dengan unsur alam agar menciptakan suasana yang teduh, menarik, dan dapat ditempati sebagai recharge space.
Description: Dosen Pembimbing I : Rino Wicaksono ; Dosen Pembimbing II :Intan Findanavy Ridzqo
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2616
Appears in Collections:[TA] Arsitektur

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1 COVER.pdfCOVER69.43 kBAdobe PDFView/Open
2 ABSTRAK.pdfABSTRAK82.69 kBAdobe PDFView/Open
3 BAB I.pdfBAB I249.26 kBAdobe PDFView/Open
4 BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II5.04 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
5 BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III1.11 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
6 BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV3.11 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
7 BAB V.pdfBAB V1.37 MBAdobe PDFView/Open
8 DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA86.2 kBAdobe PDFView/Open
9 Full Text.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT12.25 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.