Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2167
Title: ANALISA BEBAN KERJA MENTAL DAN FISIK MENGGUNAKAN METODE NASA TLX DAN CVL PADA DEPARTEMEN STAPLE FIBER DI PT SULINDAFIN
Authors: Ranti, Gadih
Wahyudiyanto, Eko
Keywords: Beban Kerja
NASA-TLX
Cardiovascular Load
Stetoskop
Pulsmeter
Issue Date: 5-Aug-2023
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Sumber daya dan juga organisasi dalam perusahaan sangatlah berpengaru terhadap keberlangsungan hidup suatu perusahaan. Bagi perusahaan wajib mengetahui seberapa besar beban kerja yang ditanggung oleh suatu karyawan. Karena beban kerja yang berlebih dapat mengakibatkan pengaruh yang besar bagi perusahaan. Penelitian ini menganalisis beban kerja mental dan fisik pada Departemen Staple Fiber. Pada penelitian ini metode analisis yang digunakan dalam pengukuran beban kerja mental adalah National Aeronautics and Space Administration Task Load Index (NASA-TLX). NASA – TlX adalah cara penilaian beban kerja mental secara subjektif untuk mendapatkan skor beban kerja secara keseluruhan berdasarkan perhitungan rata – rata dari 6 subskala; mental demand, physical demand, temporal demand, performance, frustration level, dan effort. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar beban mental yang dialami oleh karyawan PT. Sulindafin. Dan juga penulis melakukan penelitian menggunakan metode perhitungan Cardiovascular Load. Pada penelitian beban mental kerja dan beban kerja fisik dilakukan observasi terhadap 10 operator produksi Staple Fiber di PT Sulindafin. Pada penelitian ini menggunakan alat bantu berupa pulsmeter, stetoskop dan tangan. Pada penelitian beban kerja fisik dilakukan pengambilan data sebanyak 4 sesi. Dari penelitian yang diperoleh didapat bahwa beban mental kerja perlu dilakukannya perbaikan dan pada beban kerja fisik tidak perlu dilakukannya perbaikan. Sehingga, solusi yang diperoleh dari dengan melakukan pemberian insentif untuk meningkatkan produktivitas dari setiap pekerja.
Description: Dosen Pembimbing : Gadih Ranti
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2167
Appears in Collections:[TA] Teknik Industri

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1. Cover.pdfCOVER14.55 kBAdobe PDFView/Open
2. ABTRAKSI.pdfABSTRAK122.51 kBAdobe PDFView/Open
3. BAB I.pdfBAB I92.96 kBAdobe PDFView/Open
4. BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II198.05 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
5. BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III89.67 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
6. BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV437.75 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdf
  Restricted Access
BAB V86.65 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
7. BAB VI.pdf
  Restricted Access
BAB VI11.78 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
8. DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA27.54 kBAdobe PDFView/Open
Skripsi Eko Wahyudiyanto.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT1.58 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.