DSpace Repository

ANALISIS PENGARUH PROSES ELECTROPLATING TERHADAP KETEBALAN LAPISAN PADA MATERIAL Acrylonitrile Butadiene Styrene

Show simple item record

dc.contributor.author Rupajati, Pathya
dc.date.accessioned 2024-09-17T07:47:43Z
dc.date.available 2024-09-17T07:47:43Z
dc.date.issued 2024-08
dc.identifier.uri http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2322
dc.description.abstract Material ABS (Acrylonitrile Butadiene Styrene) merupakan maaterial polimer termoplastik yang umum digunakan dalam berbagai industri karena kekuatan, daya tahannya yang baik. Material ABS dapat digunakan pada proses plating dan electroplating. Namun ada kendala yang dihadapi yaitu sulit untuk mendapatkan ketebalan lapisan yang kuat dan seragam. Pada penelitian ini parameter yang digunakan pada proses electroplating temperatur dan waktu. Pengujian yang dilakukan adalah pengkuran ketebalan lapisan. Temperatur mempengaruhi laju pelapisan. Suhu yang lebih tinggi dapat meningkatkan laju pengendapan, yang menyebabkan pelapisan berlebih. Namun, suhu yang sangat tinggi juga dapat menyebabkan masalah lain seperti daya rekat yang buruk atau permukaan yang kasar. en_US
dc.language.iso other en_US
dc.publisher Institut Teknologi Indonesia en_US
dc.subject Acrylonitrile Butadiene Styrene en_US
dc.subject Electroplating en_US
dc.title ANALISIS PENGARUH PROSES ELECTROPLATING TERHADAP KETEBALAN LAPISAN PADA MATERIAL Acrylonitrile Butadiene Styrene en_US
dc.type Other en_US
dc.identifier.nidn NIDN0313108701
dc.identifier.nim NIM1122000008


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Advanced Search

Browse

My Account