Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2547
Title: ANALISIS PROTEKSI MENGGUNAKAN LIGHTNING ARRESTER PADA GARDU INDUK GANDUL 150 KV
Authors: Nuradabi, Ade
Suhartono, Suhartono
Keywords: lightning arrester
sistem proteksi
pemeliharaan peralatan
Issue Date: 24-Feb-2023
Publisher: INSTITUT TEKNOLOGI INDONESIA
Abstract: Pada proses penyaluran tenaga listrik dari pembangkit hingga sampai pada konsumen, sebelum sampai konsumen ada yang namanya gardu induk untuk menyalurkan energi listrik melalui jaringan distribusi. Gardu induk kerap kali mengalami gangguan yang tidak dapat diprediksi, seperti gangguan tegangan lebih akibat surja petir, sehingga diperlukan peralatan lightning arrester sebagai proteksi dari tegangan lebih dari surja petir. Lightning arrester berkerja sebagai isolator dalam keadaan normal, jika terjadi lonjakan tegangan akibat sambaran petir maka akan bekerja sebagai konduktor yang berfungsi menyalurkan tegangan lebih kedalam tanah. Pada tugas akhir ini, digunakan lightning arrester pada Gardu Induk Gandul 150 kV dengan merk ABB-(PEXLIM P150-XV170) dengan tegangan pengenal 138 kV dan tegangan sistem 165 kV, serta jarak maksimum antara lightning arrester terhadap transformator adalah 10,96 meter. Pemeliharaan lightning arrester pada Gardu Induk Gandul terbagi menjadi tiga level, yaitu pada inspeksi dengan audio dan visual pada peralatan arrester. Inspeksi dengan pengujian thermovsi guna mendapatkan suhu pada klem lightning arrester yang terhubung dengan elektroda yang teraliri tegangan listrik, namun pada pengujian leakage current monitoring tidak dilakukan. Dan pengujian tahanan insulasi, tahanan tanah serta pengujian counter. Sehingga dapat disimpulkan bahwa lightning arrester yang terpasang dengan keadaan baik dan telah memenuhi kebutuhan sistem karena tidak terdapat anomali pada lightning arrester.
Description: Dosen pembimbing : Suhartono, Suhartono
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/2547
Appears in Collections:[TA] Teknik Elektro

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1. Cover - tugas akhir ade revisi terbaru.pdfCOVER308.92 kBAdobe PDFView/Open
Abstrak - tugas akhir ade .pdfABSTRAK10.84 kBAdobe PDFView/Open
BAB 1 - tugas akhir ade .pdfBAB I21.27 kBAdobe PDFView/Open
BAB 2 - tugas akhir ade.pdf
  Restricted Access
BAB II580.7 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 3 tugas akhir Ade.pdf
  Restricted Access
BAB III504.82 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 4 - tugas akhir ade.pdf
  Restricted Access
BAB IV619.02 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 5 - tugas akhir ade.pdfBAB V8.65 kBAdobe PDFView/Open
Daftar Pustaka - tugas akhir ade.pdfDAFTAR PUSTAKA7.7 kBAdobe PDFView/Open
tugas akhir ade revisi (1).pdf
  Restricted Access
FULL TEXT2.19 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.