Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1784
Title: ANALISIS UNJUK KERJA SEWAGE SUBMERSIBLE PUMP TYPE WQD 15-10-1.5 MENGGUNAKAN MESIN MPT-II PUMP COMPUTER TEST SYSTEM
Authors: Tuapetel, Jones Victor
Roji, Angga Syaiful Fathur
Keywords: sewage submersible pump
MPT-II Pump Computer Test System
sink pump
efisiensi
daya motor
Issue Date: 31-Aug-2023
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Pompa sewage submersible, juga disebut sebagai pompa air limbah submersible, adalah jenis pompa yang dirancang untuk bekerja di bawah permukaan air. Pompa ini digunakan untuk mengangkut limbah dengan mengarahkan aliran air limbah menuju fasilitas pengolahan limbah. Penelitian ini menggunakan mesin pompa air jenis limbah submersible atau yang biasa disebut sink pump. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk menindak lanjuti penelitian yang pernah dilakukan oleh pihak perusahaan yaitu untuk menganalisis mesin pompa air menggunakan mesin uji kinerja yang dimiliki oleh PT. Maxon Prime Technology yaitu mesin MPT-II Pump Computer Test System.Hasil yang diperoleh adalah efisiensi yang dihasilkan 16% dengan flow 25,9 m3/h, efisiensi maksimum yang dihasilkan adalah 27,9% dengan aliran 15 m3 /h. Headmaksimum 17,99 m pada flow 0,0 m3/h, artinya katup tertutup penuh sehinggatekanan head meningkat, untuk hasil head minimal diperoleh 10 m pada flow 15m3/h. Daya motor input yang dihasilkan adalah 1,39 kW pada kondisi flow 15 m3/h. Sehingga hasil yang diperoleh dapat dijadikan acuan bagi perusahaan dalam menentukan spesifikasi pompa pada papan nama pompa
Description: Dosen pembimbing : Jones Victor Tuapetel
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1784
Appears in Collections:[TA] Teknik Mesin

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.pdfCOVER43.49 kBAdobe PDFView/Open
ABSTRAK.pdfABSTRAK30.67 kBAdobe PDFView/Open
BAB I.pdfBAB I49.88 kBAdobe PDFView/Open
BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II396.59 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III191.21 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB IV.pdf
  Restricted Access
BAB IV505.49 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdfBAB V33.87 kBAdobe PDFView/Open
DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA137.92 kBAdobe PDFView/Open
FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT2.17 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.