Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1674
Title: ANALISA KINERJA DAN ENERGY SAVING MESIN PENDINGIN CHILLER WATER COOLED DI PT. X SEBELUM DAN SESUDAH PREVENTIVE MAINTENANCE
Authors: Tuapetel, Jones Victor
Afriliansyah, Agung Maulana
Keywords: Chiller water cooled
Eenergy saving
Scalling
P[enghematan biaya
Issue Date: 12-Sep-2022
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Chiller water cooled adalah salah satu jenis mesin pendingin dengan sistem pendinginan secara tidak langsung. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kinerja dan energy saving pada mesin pendingin di PT. X sehingga dapat dilakukan langkah-langkah untuk meningkatkan performance dan penghematan energi. preventive chiller water cooled menggunakan metode scalling dengan pengambilan data dilakukan 3 kali, yang nantinya kedua data tersebut akan di anlisa. Berdasarkan perhitungan data dan analisa yang telah dilakukan diperoleh hasil Coefesien Of Performance (COP) pada chiller water cooled menjadi lebih tinggi setelah scalling, awalnya 6,80 menjadi 7,10. Sehingga penggunaan energi listrik menurun sebelumnya 604,606 kWh menjadi 578,986 kWh yang mempengaruhi efisiensi biaya operasional, sebelum scaling yaitu 1,69% dengan nilai Rp. 16.852,30 dan setelah scaling yaitu 4,23%. dengan nilai Rp. 42.130,76.
Description: Dosen Pembimbing : Jones Victor Tuapetel
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1674
Appears in Collections:[TA] Teknik Mesin

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
1 COVER.pdfCOVER51.57 kBAdobe PDFView/Open
2 ABSTRAK.pdfABSTRAK30.67 kBAdobe PDFView/Open
BAB 1.pdfBAB I130.87 kBAdobe PDFView/Open
BAB 2.pdf
  Restricted Access
BAB II771.87 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 3.pdf
  Restricted Access
BAB III443.99 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 4.pdf
  Restricted Access
BAB IV1 MBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB 5.pdf
  Restricted Access
BAB V30.71 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA30.71 kBAdobe PDFView/Open
FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT3.23 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.