Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1015
Title: PENGUJIAN ULANG PEMAKAIAN KATALIS BAHAN BAKAR TERHADAP KONSUMSI BAHAN BAKAR DAN EMISI SEPEDA MOTOR YAMAHA NMAX 155
Authors: Masri Wendy Zulfikar
Mulya, Muhammad Reza
Keywords: Sistem Bahan Bakar Sepeda Motor
BRQ Fuel Catalyst
Teknologi Bahan Bakar
Konsumsi Bahan Bakar
Issue Date: Feb-2021
Publisher: Institut Teknologi Indonesia
Abstract: Latar Belakang: topik dari buruknya emisi masih menjadi permasalahan di dunia yang memiliki dampak buruk terhadap lingkungan, mesin bensin dikembangkan oleh banyak manufaktur dari berbagai negara untuk tujuan yang macam-macam, tujuan transportasi, tujuan industri, tujuan produksi, dan lain sebagainya. Tujuan: Menerapkan katalisator bensin pada tangka bahan bakar untuk membuat emisi sebuah mesin bensin berkurang dengan Yamaha NMAX155 sebagai bahan percobaan. Metode: Penelitian ini menggunakan metode uji penelitian kualitatif deskriptif. Hasil: Katalis BRQ mampu meningkatkan angka oktan pada bahan bakar bensin, bahan bakar pertalite yang mempunyai angka oktan 89 setelah menggunakan katalis BRQ meningkat menjadi 90 atau setara pertamax, pengaruh dari penggunaan katalis BRQ terhadap konsumsi bahan bakar sepeda motor yang menjadi lebih hemat. Terbukti pada hasil dari pengujian operasional yang menunjukan peningkatan rata-rata sampai 4km untuk volume bahan bakar yang sama yaitu 1 liter, pengaruh lain dari katalis BRQ adalah pada emisi, terbukti pada hasil pengujian emisi gas buang sepeda motor Yamaha NMAX155 mengalami penurunan. Emisi yang dihasilkan sepeda motor menjadi lebih ramah lingkungan daripada sebelumnya. Kesimpulan: Katalis BRQ dapat meningkatkan angka oktan dengan hanya merendam katalis tersebut dengan bahan bakar, konsumsi bahan bakar sepeda motor menjadi lebih hemat setelah menggunakan katalis BRQ. Rata- rata kehematan konsumsi bahan bakar meningkat 4km/liter. Emisi yang dihasilkan setelah menggunakan katalis BRQ menjadi lebih ramah lingkungan
Description: Dosen Pembimbing: Masri Wendy Zulfikar
URI: http://repository.iti.ac.id/jspui/handle/123456789/1015
Appears in Collections:[TA] Teknik Mesin D3 Otomotif

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
COVER.pdfJUDUL31.24 kBAdobe PDFView/Open
ABSTRAK.pdfABSTRAK295.79 kBAdobe PDFView/Open
BAB I.pdfBAB I395.28 kBAdobe PDFView/Open
BAB II.pdf
  Restricted Access
BAB II508.56 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB III.pdf
  Restricted Access
BAB III484.32 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
BAB V.pdf
  Restricted Access
BAB V294.03 kBAdobe PDFView/Open Request a copy
DAFTAR PUSTAKA.pdfDAFTAR PUSTAKA351.09 kBAdobe PDFView/Open
FULL TEXT.pdf
  Restricted Access
FULL TEXT1.94 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.